LOGO dpmptsp
Beranda > Berita > Simulasi Reaktivasi Ptsp Dan Launching Persiapan Mpp
Berita Utama

Simulasi Reaktivasi PTSP dan launching persiapan MPP

Posting oleh dpmptsplobar - 8 Mei 2024 - Dilihat 23 kali

Arahan Simulasi Reaktivasi PTSP dan launching persiapan MPP oleh Bapak Asisten Lalu Najamudin dan Bapak Kadis DPMPTSP Hery Ramadhan, S.STP, SH, M.Si terkait alur layanan sesuai SOP terintegrasi yang akan dibangun. Dengan memanfaatkan Media Aplikasi OSS RBA, Sicantik Cloud dan SIMBG untuk Melakukan Proses Perizinan dan Non Perizinan Sesuai Regulasi tentang pemanfaatan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) dan Regulasi tentang Pendelegasian Kewenangan Dalam bidang perizinan berusaha, perizinan dan non perizinan kepada DPMPTSP serta Regulasi Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) dan akan tingkatkan menjadi Mall Pelayanan publik yang nantinya setiap gerai layanan publik masyarakat akan dinikmati oleh masyarakat baik dari Pemerintah Vertikal, Provinsi, Perbankan atau pun Asosiasi profesi terkait untuk menunjang proses perizinan dan non perizinan lebih cepat.

#lombokbaratsigap #luarbiasa #oss #simbg #sicantikcloud


Tags:

Silahkan beri komentar

Email tidak akan di publikasi. Field yang harus diisi ditandai dengan tanda *